Sabtu, 13 Juni 2009

Mengatasi Virus klmcodec 568

Sebelumnya thanks buat bro Manbrasar atas kiriman virusnya yang berasal dari dhya [baca : dia]

Hasil log hijackthis:
C:\Documents and Settings\VirtualVirus\My Documents\klmcodec568.exe
F2 – REG:system.ini: Shell=Explorer.exe “C:\WINDOWS\Isass.exe”
O4 – Startup: Updater.exe
O4 – Global Startup: Updater.exe

Tools yang dibutuhkan :
-Hijackthis
-The killer machine
-Fix registry

Download semuanya di sini: http://www.indowebster.com/Virus_Removal_Kit.html

langkah-langkah:
-Matikan system restore.
-Jalankah hijackthis untuk mengetahui lokasi virus.
-Jalankan The killer machine untuk menghilangkan virusnya
-Jalankan Fix registry untuk mengembalikan entry registry yang dirubah virus.

Peringatan…
Program the killer di beberapa PC menyebabkan freeze atau hang. gunakan task manager untuk endtask processnya
Atau restart PC anda.:D
Llihat video tutorial di sini : http://i36.tinypic.com/2m5kqgx.jpg

Ada yang ketinggalan, ternyata virus ini membuatkan passwrod di account windows yang aktif. Password yang dibuat virus ini adalah H3H3H3 thanks to R354



Salam...
By. KOKODA

Artikel yang berkaitan



0 komentar:

Posting Komentar

 

Template by KOKODA